Kahlil Gibran pernah menulis, "“A friend who is far away is sometimes much nearer than one who is at hand. Is not the mountain far more awe-inspiring and more clearly visible to one passing through the valley than to those who inhabit the mountain?”
Bagus sekali dia menggambarkan keberadaan seorang sahabat di kejauhan, yang terkadang membawa inspirasi dan semangat lebih baik dibanding dengan teman yang berada dekat dengan diri kita. Penggambarannya tentang gunung juga mengena, karena ketika kita mendaki gunung, keberadaan puncak yang menjulang di kejauhanlah yang membawa motivasi kuat mencapainya. Motivasi itu belum tentu sama dimiliki seorang petani yang setiap hari berada di lereng gunung itu...
No comments:
Post a Comment